Langkah membuat teks dengan tekstur glass, sehingga teks terlihat bertaburan
perak. Pada bagian akhir, teks bertabur perak ditambah dengan kerlipan cahaya
bintang untuk menyemarakkan efek teks yang telah dibuat.
1. Klik tool Horizontal Type, lalu tuliskan ‘METEOR’ di
kanvas.
2. Tekan tombol D pada keyboard supaya warna dalam keadaan
default.
Klik menu Layer > Rasterize > Layer.
Klik menu Layer > Rasterize > Layer.
3. Pada palet Layers, klik Layer
Type METEOR sambil menekan tombol
CTRL pada keyboard, teks akan terseleksi. Klik menu Filter > Render >
Clouds.
CTRL pada keyboard, teks akan terseleksi. Klik menu Filter > Render >
Clouds.
4. Klik menu Filter > Distort > Glass, isikan pada bagian Distortion : 20,
Smoothness : 1, Scaling : 55 dan pilihlah bagian Texture : Tiny Lens.
5. Klik menu Layer > Layer Style > Stroke, lalu
isikan semua parameter
yang ada seperti pada gambar berikut.
yang ada seperti pada gambar berikut.
6. Berikan tanda cek pada Bevel and Emboss, lalu isikan
semua parameter
yang ada.
yang ada.
7. Agar teks terlihat lebih keren, tambahkan kerlip bintang di
sekitar teks.
Caranya, klik tool Brush, lalu pada option bar di bagian Brush, klik tanda
segitiga untuk menampilkan jenis brush, kemudian klik lagi tanda segitiga
yang ada di sudut kanan atas untuk menampilkan menu dan pilihlah
Assorted brush.
Caranya, klik tool Brush, lalu pada option bar di bagian Brush, klik tanda
segitiga untuk menampilkan jenis brush, kemudian klik lagi tanda segitiga
yang ada di sudut kanan atas untuk menampilkan menu dan pilihlah
Assorted brush.
8. Pilihlah brush dengan jenis Crosshatch 48.
9. Klik Layer > New Layer untuk membuat layer baru, lalu klik Brush di
sekitar teks untuk memberikan kerlip cahaya, kemudian ubahlah warna
background-nya menjadi hitam.
0 Comments